Previous Lesson
Previous
Course Overview
01. Modul Basic Latihan
Daftar Modul
[PDF] Download HandBook Modul
Hypertrophy Concepts
Hypertrophy Concepts - Post Test
Exercise Selection Upper Body
Exercise Selection Upper Body - Post Test
Exercise Selection Lower Body
Exercise Selection Lower Body - Post Test
Build Your Own Training
Progression
Progression - Post Test
Execution and Standarization
Execution and Standarization - Post Test
Cardio and Conditioning
Cardio and Conditioning - Post Test
Training Compability
Training Compability - Post Test
Compound vs Isolation
Compound vs Isolation - Post Test
Compound vs Isolation – Post Test
Latihan compound menjadi lebih melelahkan karena
*
Memainkan lebih banyak repetisi ketika latihan
Tubuh mampu mengangkat beban yang lebih banyak
Energi dan banyak otot yang digunakan lebih banyak
Memakan waktu lebih lama dibanding latihan isolation
Mana pernyataan yang salah
*
Latihan compound lebih berfokus pada teknik dalam mengangkat beban
Latihan isolation hanya melibatkan 1 otot saja
Compound exercise melibatkan lebih banyak gerakan sendi dibanding isolation exercise
Ketika sudah melakukan squat, tidak perlu melakukan leg extension
Budi merupakan seseorang yang baru bergabung dalam dunia fitness. Sebaiknya, apa yang harus dilakukan oleh Budi ketika di gym?
*
Melatih lebih banyak gerakan compound guna membagun fondasi
Melakukan gerakan isolation terlebih dahulu lalu diikuti dengan compound
Lebih berfokus pada latihan isolation untuk meminimalisir fatigue
Menggunakan mesin-mesin yang tersedia di gym
Mana yang bukan gerakan isolation
*
Calf raises
Tricep extension
Lateral raises
Benchpress
Delonix sedang melakukan lateral raises. Lalu ia merasakan bahwa otot trapesius nya juga bekerja. Apa yang harus dilakukan oleh Delonix?
*
Mencari gerakan lateral raise tanpa ada keterlibatan otot lain sama sekali
Menganggap itu hal yang lumrah terjadi
Tetap mengaktifkan otot trapesius agar sekaligus dilatih ketika lateral raises
Melakukan eksperimentasi yang meminimalisir aktifnya otot trapesius
Mana yang merupakan gerakan isolation
*
Glute Kickback
Close grip benchpress
Pull up
Incline benchpress